Arti kata Sinar

Dalam kehidupan sehari-hari kita seringkali mendengar kata Sinar. Untuk itu kita perlu mengetahui penjelasan sebenarnya dari kata Sinar.

Berikut ini merupakan penjelasan, definisi serta maksud dari kata Sinar menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) :
1si·nar n 1 pancaran terang (cahaya): -- bulan; -- lampu; -- matahari; 2 cahaya (kelip) mata (sangat tajam pd ketika marah); sorot mata;
-- beta Fis sinar cahaya elektron yang dipancarkan oleh sebuah badan radioaktif; -- gama Fis sinar sebagai hasil radiasi elektromagnik yang mempunyai daya rambat besar spt sinar X, berasal dari inti atom radioaktif; -- inframerah sinar cahaya yang panjang gelombangnya lebih panjang dp sinar merah dl spektrum, biasanya menimbulkan panas; -- kosmis sinar dari alam semesta yang menembus atmosfer bumi; -- pantul sinar yang dipantulkan atau dibalikkan oleh suatu permukaan; -- ultraungu sinar yang panjang gelombangnya lebih pendek dp sinar ungu dl spektrum; -- ultraviolet sinar ultraungu; -- X sinar listrik yang dapat menembus benda padat selain logam; sinar Rontgen;
si·nar-se·mi·nar v sinar-menyinar;
si·nar-su·mi·nar v sinar-menyinar;
ber·si·nar v memancar (tt sinar); bercahaya: ruangan itu terang oleh lampu yang -; matanya -;
me·nyi·nar v bersinar;
si·nar-me·nyi·nar v memancarkan sinar yang gilang-gemilang; bersinar-sinar; bercahaya-cahaya;
me·nyi·nari v 1 memancarkan cahaya kpd; menerangi dng cahaya; menyalai (dng obor dsb): bulan - alam; 2 ki memberi terang (keterbukaan di hati, kebenaran, dsb): Alquran telah berhasil - hatiku yang sedang gelap;
me·nyi·nar·kan v memancarkan sinar kpd; memberikan sinar kpd;
si·nar·an n 1 hasil menyinari atau menyinarkan; 2 Fis radiasi;
pe·nyi·nar·an n proses, cara, perbuatan menyinari atau menyinarkan
2si·nar lihat daun

Penjelasan Simbol

  • a Adjektiva, Merupakan Bentuk Kata Sifat
  • v Verba, Merupakan Bentuk Kata Kerja
  • n Merupakan Bentuk Kata benda
  • ki Merupakan Bentuk Kata kiasan
  • pron kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
  • cak Bentuk kata percakapan (tidak baku)
  • ark Arkais, Bentuk kata yang tidak lazim digunakan
  • adv Adverbia, kata yang menjelaskan verba, adjektiva, adverbia lain
  • -- Pengganti kata "Sinar"
Seperti itulah definisi sebenarnya dari kata Sinar menurut KBBI. Kami harap jawaban ini bisa membantu anda untuk dapat mengetahui arti yang sebenarnya. Sekian terima kasih.
Untuk dapat meningkatkan keakuratan data di web kami, kami mengajak anda untuk dapat mengirimkan kritik saran di halaman Kontak. Terima Kasih.

Salin URL halaman ini :

Bagikan ke temanmu :

Baca arti kata lainnya biar tambah wawasan :

Informasi Paling Dicari